Tuesday, 14 March 2017

5 Gadget Murah dan Berkualitas Menurut KiriYasha


Sudah banyak vendor yang memproduksi smartphone. Dengan begini, tentu saja sangat sulit untuk menentukan mana smartphone Android yang berkualitas dan mana yang tidak.
Semua orang tentu mengharapkan smartphone dengan kualitas terbaik. Maka dari itu, melalui artikel ini Jaka berikan referensi agar kamu dapat memilih smartphone Android berkualitas yang tepat untuk bisa dimiliki. Kira-kira, yang harganya cocok yang mana ya?

1. Xiaomi Redmi 4 Prime

xiaomi redmi 4 prime
Smartphone Xiaomi memang selalu memberikan sebuah kualitas yang mewah untuk para pengguna setianya. Pasalnya, dengan harga HP Xiaomi yang murah, tidak menutup kemungkinan kalau Xiaomi bisa menjadi yang nomor satu di dunia.
Salah satu HP Android terbaik dari Xiaomi adalah Xiaomi Redmi 4 Prime. Kalau kamu memang hanya punya uang untuk membeli smartphone yang tidak terlalu mahal, ponsel ini bisa jadi jawaban dan solusi untuk kamu.
SpesifikasiXiaomi Redmi 4 Prime
OSAndroid 6.0 Marshmallow
JaringanGSM/HSPA/LTE
LayarIPS LCD 5 inci 1080x1920 piksel (441 ppi)
ChipsetQualcomm MSM8953 Snapdragon 625
Memori32GB, 3GB RAM
Kamera13MP, f/2.2, phase detection autofocus, dual-LED flash
Kamera depan5MP, f/2.2
BateraiLi-Ion 4100mAh
HargaRp 1,8 jutaan 

2. Xiaomi Redmi Note 4

2. Xiaomi Redmi Note 4
Siapa saat ini yang masih tidak mengenal smartphone Xiaomi? Jika kamu anak muda, sudah jelas kamu pasti tahu merek Xiaomi dan apa saja yang patut untuk dibeli dengan harga yang terbilang murah tapi berkualitas.
Nah, salah satu yang wajib kamu pertimbangkan adalah Xiaomi Redmi Note 4. Ponsel ini belum lama dirilis, dan tentunya memiliki spesifikasi terbaik yang pernah ada dengan harga kisaran Rp 2 jutaan. Kualitasnya? Jangan ditanya deh Brader, udah pasti top!
SpesifikasiXiaomi Redmi Note 4
JaringanGSM/HSPA/LTE
SIMDual SIM
Layar5,5 inci 1.080 x 1.920 piksel
ChipsetMediaTek MT6797 Helio X20
Memori64 GB, 3 GB RAM
Kamera13 MP dan 5 MP
Baterai4.100 mAh
HargaRp 2,1 juta

3. Oukitel K6000 Pro

smartphone android berkualitas 23
Mempunyai smartphone Android tentunya memang sangat menyenangkan. Apalagi, punya kualitas oke dan harganya terjangkau. Untuk itu, kamu wajib menjadikan Oukitel K6000 Pro sebagai referensi yang baik, Brader. Memang kenapa?
Begini, dengan harga hp yang dibanderol cuma Rp 2 jutaan, ponsel satu ini mampu memberikan spesifikasi tingkat dewa apalagi di sektor baterai. Punya kapasitas 6.000mAh _cuy! Jadi, masih mikir mau cari yang lain?
SpesifikasiOukitel K6000 Pro
JaringanGSM/HSPA/LTE
SIMDual SIM
Layar5,5 inci 1.080 x 1.920 piksel
ChipsetMediaTek MT6753
Memori32 GB, 3G B RAM
Kamera13 MP dan 8 MP
Baterai6.000 mAh
HargaRp 2,5 juta

3. ASUS ZenFone 3 Max

smartphone android berkualitas 24
Pada umumnya, smartphone digunakan untuk berkomunikasi. Tapi, seiring berkembangnya zaman, ponsel sekarang bisa kamu gunakan untuk main game, bermedia sosial, chatting-an, bahkan bisa dijadikan sebagaipower bank loh!
Nah, ASUS ZenFone 3 Max bisa kamu jadikan sebagai power bank. Jadi, kalau ada HP teman kamu yanglowbat, kamu bisa pamer kalau HP kamu nggak cuma berfungsi buat diri sendiri, tapi dapat bermanfaat untuk orang lain juga. Keren kan?
SpesifikasiASUS ZenFone 3 Max
JaringanGSM/HSPA/LTE
SIMDual SIM
Layar5,2 inci 720 x 1.280 piksel
ChipsetMediaTek MT6737M
Memori16 GB, 2 GB RAM
Kamera13 MP dan 5 MP
Baterai4.000 mAh
HargaRp 2,1 juta

4. Xiaomi Mi 4s

smartphone android berkualitas 16
Kalau ngomong soal Xiaomi, pasti mata kamu langsung hijau. Apalagi membahas Xiaomi Mi 4s, sudah pasti kamu mengenal betul seperti apa kualitasnya. Ya, smartphone Xiaomi memang selalu menjadi bahasan nomor satu untuk diperbicangkan. Kenapa? Ya karena murah.
Xiaomi Mi 4s sendiri juga menjadi smartphone yang punya tingkat kualitas paling baik di kelasnya. Menanamkan chip yang sekelas seperti LG G4, smartphone Android ini hadir dengan harga yang luar biasa murah. Nggak percaya?
SpesifikasiXiaomi Mi 4s
JaringanGSM/HSPA/LTE
SIMDual SIM
Layar5 inci 1080 x 1920 piksel
ChipsetQualcomm Snapdragon 808 Hexa-Core 1.8GHz
Memori64GB, 3GB RAM
Kamera13MP dan 5MP
Baterai3.260 mAh
HargaRp 2,9 juta

5. Xiaomi Redmi Note 3 Pro

smartphone android berkualitas 7
Kembali lagi membahas smartphone Android China yang memberikan pilihan segar dan menggiurkan. Sekarang, beralih ke Xiaomi. Tentu saja kamu sudah pada tahu kan kehebatan dari smartphone Xiaomi yang dibesutnya? Kali ini, Xiaomi Redmi Note 3 Pro menduduki posisi ke-7.
Ya, Xiaomi Redmi Note 3 Pro mengusung chipset terkini dari Qualcomm Snapdragon dengan kapasitas RAM yang kekinian yaitu 3GB. Bayangkan, dengan harga di bawah 2 juta, kamu sudah punya smartphone Android berkualitas yang tidak akan membuat kamu menyesal.
SpesifikasiXiaomi Redmi Note 3 Pro
JaringanGSM/HSPA/LTE
SIMDual SIM
Layar5.5 inci 1080 x 1920 piksel
ChipsetQualcomm Snapdragon 650 MSM8956 Hexa-Core 1.4 GHz Cortex-A53
Memori32GB, 3GB RAM
Kamera16MP dan 5MP
Baterai4.000 mAh
HargaRp 1,9 juta
Kok rata-rata Xiaomi semua? ya iyalah orang saya MiFans gimana seh

0 comments:

Post a Comment